“Kedatangan atau kepulangan warga yang ikut audisi tersebut memang tetap disambut untuk memberikan semangat,” kata kapolsek dikutip enimekspres.co.id dari berbagai sumber, Selasa 23 Mei 2023.
Tapi, Kapolsek menduga bahwa kades tersebut kelelahan yang sebelumnya banyak kegiatan yang harus diikuti kades.
Ditegaskan kapolsek, sang kades tidak meninggal di atas panggung, tapi keesokan harinya setelah melalui perawatan. (*)