Hari Pertama Ngantor Pasca Libur Lebaran, Plt Bupati Muara Enim Sidak 5 Kantor OPD, Hasilnya

Rabu 26-04-2023,16:58 WIB
Reporter : Ozi
Editor : Andre

Sementara itu, Kepala Dinas Koperasi dan UKM Muara Enim, Husin Aswadi saat menerima kunjungan Plt Bupati Muara Enim, mengatakan bahwa di dinas yang dirinya pimpin ada 35 ASN dan 32 orang PKWT, serta 2 karyawan pendamping.

BACA JUGA:Alhamdulillah, Kabar Gembira 3 Bansos Ini Akan Cair Lagi Usai Lebaran, Cek Nama Kamu!

BACA JUGA:Bukan Hanya Bagi-bagi THR, Rara LIDA Juga Hibur Tamu Saat Gelar Open House di Prabumulih

Kata dia, saat ini pihaknya sedang membina 527 Koperasi, 26 di antaranya tidak aktif, 300 aktif dan 50 koperasi lainnya dalam pembinaan.

Dirinya juga menyampaikan pula ada sekitar 60.000 UKM yang terdaftar, dan 13.000 UKM yang saat ini dilakukan pembinan di Dinas Koperasi UKM Muara Enim.

"Dalam hal ini, kami bertugas membentuk agar para pelaku UMKM ini memiliki kepercayaan diri bahwa mereka bisa mejadi pengusaha maju dan siap bersaing nantinya," ujar Husin. (*)

Kategori :