Kurikulum Merdeka: Guru Harus Memiliki Digital Mindset

Sabtu 11-02-2023,18:40 WIB
Reporter : Mukhlis Trijaya
Editor : Andre
Kurikulum Merdeka: Guru Harus Memiliki Digital Mindset

Lebih lanjut, Fahmi juga menjelaskan bahwa PPG Dalam Jabatan tahun 2023 akan segera diselenggarakan dalam waktu dekat.

Ia mendorong seluruh dosen pengajar PPG untuk dapat memahami secara utuh bagaimana implementasi kurikulum merdeka.

"Dalam rangka implementasi kurikulum merdeka, akan ada penyesuaian-penyesuaian pada proses pembelajaran baik pada pendalaman materi, pengembangan perangkat maupun PPL. Sehingga para dosen pengajar PPG harus memahami secara utuh bagaimana implementasi kurikulum merdeka sesuai dengan KMA 347 Tahun 2022 tentang Pedoman Implementasi Kurikulum Merdeka di Madrasah", tandasnya.

Peserta ini diikuti oleh seluruh Ketua Prodi PPG  pada LPTK Penyelenggara PPG Madrasah dan PAI serta perwakilan Kanwil Kemenag Provinsi, Kemenag Kabupaten dan Madrasah.

BACA JUGA:SMA Top di Palembang Sudah Mulai Buka Pendaftaran Siswa Baru

Para pemateri merupakan Tim Kurikulum Merdeka pada Direktorat KSKK juga melibatkan pakar Kurikulum dan PTU. (*)

Kategori :