Ngebakso Yuk! Ini Rekomendasi 5 Tempat Makan Bakso Enak di Jambi

Jumat 16-12-2022,17:31 WIB
Reporter : Andre
Editor : Andre
Ngebakso Yuk! Ini Rekomendasi 5 Tempat Makan Bakso Enak di Jambi

Lokasinya berada di Jalan Dr Djamin Datuk Bagindo, dekat Asrama Polisi Jambi.

BACA JUGA: Wajib Kamu Datangi, Ini 4 Tempat Nongkrong Hits dan Kekinian di Jambi

BACA JUGA: 5 Tempat Makan di Kota Jambi yang Murah Meriah dan Enak, Kamu Harus Coba

2. Bakso Kita 

Salah satu bakso yang harus kamu coba lainnya, yakni Bakso Kita. 

Kuahnya sangat gurih dan ngaldu banget.

Soal daging baksonya tidak perlu ditanya lagi, sudah pasti enak.

BACA JUGA: Kamu Harus Coba, 7 Kuliner Khas Banyuasin Sumatera Selatan Ini Bikin Nafsu Makan Bertambah

BACA JUGA: Kamu Harus Coba, 6 Kuliner Khas Musi Banyuasin Sumatera Selatan Ini Bikin Ngiler

Ada pilihan bakso, yakni urat dan telur.

Selain itu, di sana juga menyajikan mie ayam bakso.

Lokasi Bakso Kita berada di Talang Banjar, Kecamatan Jambi Timur, Kota Jambi, Jambi 36123.

Atau tepatnya tidak jauh dari kawasan Pasar Talang Banjar.

BACA JUGA: Natal dan Tahun Baru, Polairud Polda Sumatera Selatan Perketat Keamanan Perairan

BACA JUGA: Pembangunan Kantor Pemprov Sumatera Selatan Dilanjutkan Tahun 2023

3. Bakso Laras 

Kategori :