Provinsi Sumsel disebut Batanghari Sembilan karena memiliki sembilan anak sungai yang bermuara ke Sungai Musi Palembang, salah satu sungai di Sumsel yaitu Sungai Lematang. Foto : DOK/ENIMEKSPRES.CO.ID--
Kamu sudah pasri tidak asing lagi apabila mendengar nama sungai ini.
Ya, Sungai Musi merupakan ikon Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel).
Sungai di Sumatera Selatan ini sering kali kita jumpai bersamaan dengan jembatan Ampera.
BACA JUGA:Pelajar di OKU Selatan Ini Ditemukan Tewas dengan Tubuh Terpotong-potong di Sebuah Kebun
Sungai Musi di Sumatera Selatan ini juga mempunyai nama lain, yakni Sungai Batanghari Sembilan (yang berarti sembilan sungai besar).
Panjang Sungai Musi ini sekitar 750 kilometer.
Sungai Musi ini bermula dari mata air di Kepahiang dan selanjutya bermuara di Selat Bangka.
Sungai Musi yang merupakan ikon Kota Palembang, Sumatera Selatan ini menjadi tempet nongkrong paling favorit untuk menikmati pemandangan Kota Palembang. (*)