Wajib Tahu! Ini 5 Sungai Terpanjang di Indonesia, Salah Satunya dari Sumatera Selatan

Selasa 13-12-2022,09:06 WIB
Editor : Redaksi Enim Ekspres

Penduduk yang tinggal di sekitar sungai tersebut adalah penduduk Suku Dayak dan Melayu.

Penduduk suku ini bertempat tinggal di sepanjang aliran sungai tersebut.

2. Sungai Mahakam

BACA JUGA:Warga Desa Ulak Pandan Stop Pembangunan Gapura Batas Merapi Barat dan Merapi Selatan, Ini Penyebabnya

BACA JUGA:Kakanwil Kemenkumham Sumatera Selatan Hadiri Penyerahan DIPA Tahun Anggaran 2023

Sungai selanjutnya ialah Sungai Mahakam, yang dinobatkan sebagai sungai terpanjang di Indonesia lainnya.

Seperti halnya Sungai Kapuas, Sungai Mahakam juga merupakan sungai yang terkenal di Indonesia.

Sungai Mahakam masih berada di Pulau Kalimantan, tepatnya di Kalimantan wilayah timur.

Sungai Mahakam dinobatkan sebagai sungai yang terpanjang nomor dua setelah Sungai Kapuas.

BACA JUGA:Cepat Tanggap, Satlantas Polres Lahat Minta Bus Karyawan Masuk Kota Lahat Putar Balik, Ini Alasannya

BACA JUGA:Wong Kito Harus Tahu, Ini 5 Jenis Pindang di Sumatera Selatan, Nomor 1 Paling Terkenal

Sungai Mahakam ini merupakan sungai yang mempunyai panjang 920 km.

Sungai tersebut dimanfaatkan untuk berbagai hal bagi kepentingan masyarakat.

Beberapa pemanfaatan sungai ini antara lain untuk irigasi atau pengairan, budidaya tanaman dan binatang, serta sarana transportasi.

Masyarakat menggunakan arus sungai Mahakam sebagai transportasi untuk mengangkut barang-barang dagangan.

BACA JUGA:Berikut 7 Bahasa Daerah di Sumatera Selatan yang juga Wajib Kamu Tahu

Kategori :