12 Tanda-tanda Hari Kiamat yang Harus Kita Ketahui

12 Tanda-tanda Hari Kiamat yang Harus Kita Ketahui

Ilustrasi tanda-tanda kiamat. FOTO : IST--

ENIMEKSPRES.CO.ID – Bagi umat muslim kiamat itu pasti akan datang, tetapi kita tidak tau kapan akan datang hari kiamat itu.

Hari kiamat bukan hanya cerita dongeng saja, tetapi hari kiamat sudah dijelaskan di dalam alqur’an, baik itu kiamat kecil ataupun kiamat besar.

Sebenarnya apa itu hari kiamat?

Hari kiamat itu adalah suatu kejadian yang menunjukkan bahwa berakhirnya seluruh kehidupan makhluk yang ada di muka bumi ini.

Sebenarnya kapan kiamat itu terjadi?

Kiamat datang tidak ada yang tau, baik manusia biasa, nabi hingga rasul pun tidak tau pasti kapan kiamat itu datang.

BACA JUGA:Umat Mulim Baca Nih! 8 Tingkatan Neraka yang Harus Kalian Ketahui, Nomor 1 untuk Dosa Besar

Kiamat itu hanya allah SWT yang tau dan itu adalah Rahasia Allah, tetapi bagi umat islam yang beriman mereka wajib mengimani hari kiamat tersebut sesuai dengan rukun iman yang ke5.

Walaupun tidak ada yang tau pasti kapan kiamat itu terjadi, tetapi di dalam alqur’an sudah dijelaskan beberapa tanda akan terjadinya kiamat.

Dikutip oleh enimekspres.co.id dari beberapa sumber, ada beberapa tanda-tanda kiamat, diantaranya :

1. Akan banyak munculnya fitnah

Akan tiba dimana para ulama banyak yang meninggal sehingga ilmu agama menghilang karena tidak ada yang meneruskan.

BACA JUGA:Ada Wanita yang Masuk Neraka Gara-gara Kucing, Kenapa?

Sehingga banyak orang hidup tanpa menggunakan dasar agama dan tanpa adanya bekal ilmu agama, sehingga kondisi ini melahirkan berbagai fitnah dahsyat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: