4 Rekomendasi HP Infinix Murah dan Terjangkau Tahun 2024, Harga Mulai dari Rp1 Jutaan

4 Rekomendasi HP Infinix Murah dan Terjangkau Tahun 2024, Harga Mulai dari Rp1 Jutaan

Ilustrasi HP Infinix Murah dan Terjangkau Tahun 2024, Harga Mulai dari Rp1 Jutaan. FOTO : Istimewa--

Infinix Note 30 Pro juga hadir dengan kamera utama 108 MP dan dukungan fast charging 67 watt.

BACA JUGA:Belum Sepekan Diluncurkan, Infinix Hot 40 Pro dan Hot 40i Sudah Terjual 1.424 Unit, Spek Waw Harga Oke

Namun dari segi performa dan energi, model Pro ini masih menggunakan chipset Helio G99 dan baterai 5000 mAh.

Toko resmi Infinix di Tokopedia menyebutkan ponsel tersebut kini bisa dijual dengan harga Rp2.699.000.

4. Infinix ZERO 30 

Sedang mencari HP Infinix yang handal untuk digunakan di tahun 2024, perangkat  ini bisa jadi pilihan.

Hadirkan Infinix ZERO 30 yang juga menawarkan performa chipset Helio G99.

BACA JUGA:5 HP Infinix Fast Charing 33W Termurah yang Paling Banyak Dicari 2024, Tak Sampai Sejam Ngecas Baterai Penuh!

Performa chipset  MediaTek ini juga didukung oleh RAM 8 GB dan penyimpanan 256 GB.

Kehadiran HP Infinix ini juga dibekali layar  AMOLED melengkung yang mendukung resolusi Full HD Plus dan refresh rate 120Hz.

Sementara itu, bodi belakangnya memiliki kamera utama 108% MP dan baterai berkapasitas 5.000mAh berkekuatan 45 watt.

Saat ini Infinix ZERO 30 dibandrol dengan harga Rp2.099.000, nampaknya turun dari harga rilisnya yang Rp3.099.000.

BACA JUGA:Perlu HP yang Fast Charging? ini Rekomendasi HP Infinix Fast Charging 33W Termurah, Sejam Baterai Penuh!

Itulah beberapa rekomendasi HP Infinix murah dan terjangkau tahun 2024, harga mulai dari Rp1 jutaan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: