HP OPPO A79 5G Penerus OPPO A78 5G, Kenali Ini 6 Perbedaannya yang Penting untuk Diketahui

HP OPPO A79 5G Penerus OPPO A78 5G, Kenali Ini 6 Perbedaannya yang Penting untuk Diketahui

Perbedaan HP OPPO A78 G5 dan A79 5G. FOTO : Istimewa--

BACA JUGA:Oppo K11x Diklaim Cocok Untuk Pecinta Gaming, Harga 4 jutaan Dengan RAM 12 GB

Persamaan keduanya adalah kompak, didukung refresh rate atau kecepatan refresh layar 90Hz.

Tampil lebih modern, layar OPPO A79 5G juga mengadopsi desain punch-hole.

Sedangkan versi pendahulunya masih menggunakan notch layar waterdrop untuk menampung lensa kamera selfie.

3. Desain bodi 

Tidak hanya perbedaan spesifikasi teknis pada tampilan jam saja.

Kedua ponsel OPPO ini juga tampak memiliki desain bodi yang berbeda di bagian belakang.

BACA JUGA:Review OPPO Find N2 Flip, Smartphone Praktis dan Mudah Dibawa

BACA JUGA:Lagi Cari Tablet Android Terbaik Tahun 2023? Ini 5 Rekomendasinya, Ada Xiaomi, Oppo, Hingga Samsung

OPPO A79 5G bisa dikatakan semakin elegan dan mewah dengan desain bernama Glowing Feather.

Menurut keterangan OPPO, desain seperti ini terinspirasi dari bulu elegan dan berlian yang menonjol dan bersinar.

Bodi belakangnya dihiasi susunan dua lensa dengan LED flash dalam modul kamera berbentuk persegi panjang.

Dilihat dari desain pendahulunya, OPPO A78 5G cenderung memiliki bodi belakang yang simpel dan tidak ribet.

Kedua lensa yang dihadirkannya disejajarkan secara vertikal pada area berbentuk kapsul oval.

Namun uniknya, bodi pendahulunya ini tetap bisa mengusung highlight elegan dan mewah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: