Pantai Zakat Bengkulu Banyak Kotoran Ranting Kayu
Banyak kotoran ranting kayu di Pantai Zakat Bengkulu. Foto: enimekspres--
BACA JUGA:Wahana Surya Bengkulu, Wisata Air, Alam dan Pantai Dalam Satu Kompleks yang Tidak Cukup Waktu Sehari
Paling tidak ada dua alasan mendasar sehingga wisatawan ngotot untuk mengunjunginya.
Pertama, karena pengunjung Pantai Zakat diperkenankan untuk mandi dan bermain air.
Banyak fasilitas pendukung disediakan, seperti ban untuk wistawan mandi bermain air.
Permainan yang tak kalah mendapat perhatian dari pengunjung adalah fasilitas banana bot.
BACA JUGA:17 Menit dari Kota Bengkulu, Objek Wisata Pantai Sungai Suci Bayar Lunas Lelah di Perjalanan
BACA JUGA:Resto Kampoeng Pesisir: Menikmati Kelezatan Kuliner Bengkulu di Pinggir Pantai Panjang
Hanya membayar Rp100, hingga 6 orang sekaligus bisa bermain bersama yang dipandu oleh tenaga profesional.
Kedua, karena pemandangan ke laut lepas sangat menarik.
Apalagi saat sore hari jelang matahari terbenam, panoramanya lebih indah lagi.
Saat-saat seperti itulah moment paling menarik yang sering dijadikan spot foto para wisatawan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: