Green Canyon Lahat Daya Tarik Wisata Air yang Eksotis, Cocok Untuk Libur Tahun Baru

Inilah Green Canyon Lahat yang sangat cocok dijadikan tempat liburan keluarga tahun baru. Foto: ist--
Sedangkan jika menggunakan kendaraan roda empat harus membayar masing-masing sebesar Rp30.000.
Meski demikian, panorama alam yang ditawarkan selalu membuat Anda terkagum-kagum.
Jangan berharap lebih dari fasilitas yang tersedia. Namun Green Canyon mempunyai keindahan alam yang sangat berbeda. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: