Ini Dia 5 Referensi Wisata Kuliner di Ogan Ilir Sumatera Selatan, Cocok untuk Tahun Baruan Loh

Ini Dia 5 Referensi Wisata Kuliner di Ogan Ilir Sumatera Selatan, Cocok untuk Tahun Baruan Loh

Wisata kuliner Ogan Ilir Sumatera Selatan. Foto : YouTube/Arminsyah Vlog--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Ada 5 referensi wisata kuliner di Ogan Ilir Sumatera Selatan yang cocok untuk dikunjungi saat tahun baruan.

Tempat wisata kuliner ini paling pas ketika dikunjungi ramai-ramai bersama keluarga atau teman dekat.

Apalagi lokasinya mudah dijangkau.

Penasaran apa saja referensi wisata kuliner di Ogan Ilir Sumatera Selatan?

BACA JUGA:Solusi Libur Tahun Baru! Tempat Wisata Populer dengan Tiket Masuk Rp0, Jaraknya 311 KM dari Kota Palembang

Diketahui, Kabupaten Ogan Ilir Sumatera Selatan, menjadi salah satu daerah yang mempunyai banyak kuliner khas.

Selain favorit, kuliner Ogan Ilir Sumatera Selatan juga sudah tersohor hingga luar Sumsel.

Kuliner khas Ogan Ilir bisa kamu temui di berbagai pusat kuliner yang tersebar di Bumi Caram Seguguk --julukan Kabupaten Ogan Ilir.

Selain menjadi pusat wisata kuliner, 5 lokasi ini juga menawarkan pesona alamnya yang dapat memanjakan mata para pengunjung.

Berikut 5 wisata kuliner di Ogan Ilir Sumatera Selatan yang Favorit dan harus dicoba saat mengunjungi Bumi Caram Seguguk:

BACA JUGA:Bukan Hanya Pantai, Berikut 7 Destinasi Wisata di Bandar Lampung yang Cocok Dikunjungi Bersama Keluarga

1. Bubusan, Desa Meranjat III

Bubusan adalah nama pusat wisata kuliner yang ada di Desa Meranjat III, Kecamatan Indralaya Selatan, Kabupaten Ogan Ilir Sumatera Selatan.

Di sini, terdapat puluhan pedagang yang menyediakan beragam jenis kuliner.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: