5 Rekomendasi Wisata di Ogan Ilir Sumatera Selatan, Ada yang Terkenal Hingga Negara Tetangga

5 Rekomendasi Wisata di Ogan Ilir Sumatera Selatan, Ada yang Terkenal Hingga Negara Tetangga

Wisata di Ogan Ilir (OI), Sumatera Selatan (Sumsel). Foto : Istimewa--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Sudah akhir tahun nih, punya rencana ingin wisata ke mana?

Gak usah jauh-jauh, datang saja ke Kabupaten Ogan Ilir (OI), Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel).

Soalnya ada 5 rekomendasi tempat wisata di Ogan Ilir, Sumatera Selatan.

Mau tahu apa saja wisata dimaksud? Yuk simak ulasannya di bawah ini.

BACA JUGA:22 Referensi Objek Wisata di Pagaralam Liburan Bersama Keluarga, Salah Satunya Kebun Strawberry

Mungkin belum banyak yang tahu bahwa Kabupaten Ogan Ilir Sumatera Selatan memiliki destinasi wisata air yang wajib untuk dikunjungi.

Bahkan masing-masing destinasi wisata air tersebut, menyediakan berbagai pemandangan indah dan juga wahana.

Apa saja destinasi wisata air di Ogan Ilir Sumatera Selatan yang wajib kamu dikunjungi?

Berikut ini 5 destinasi wisata air di Ogan Ilir sebagaimana enimekspres.co.id lansir dari berbagai sumsber:

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Tempat Wisata di Kabupaten Muara Enim Sumsel yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan

1. Danau Palem Raya

Danau Palem Raya merupakan danau yang terletak di Desa Palem Raya, Kecamatan Indralaya Utara, Kabupaten Ogan Ilir Sumatera Selatan.

Danau tersebut hanya berjarak 2 kilometer dari Jalan Lintas Palembang-Indralaya, Sumatera Selatan.

Danau Palem Raya menjadi wisata yang sangat asri dan tentunya tidak menguras kantong.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: