Sudah Tahu Belum Keunggulan AC Portable untuk Rumah? Yuk Ketahui Informasinya di Sini

Sudah Tahu Belum Keunggulan AC Portable untuk Rumah? Yuk Ketahui Informasinya di Sini

Keunggulan AC portable. Foto : Istimewa--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Tahukah kamu keunggulan AC portable untuk rumah?

Ya, AC portable dikenal punya keunggulan dibanding dengan AC konvensional.

Keunggulan itu seperti lebih praktis sampai lebih hemat energi.

Mau tahu apalagi keunggulan lain dari AC portable? Yuk simak penjelasannya di bawah ini.

BACA JUGA:16 Derajat Celcius Ternyata Bukan Suhu AC Terbaik, yang Benar Segini Bisa Bikin Sejuk dan Nyaman Penghuninya

Udara panas dapat menyebabkan dehidrasi karena tubuh lebih cepat kehilangan air melalui keringat.

Akibatnya, kulit Anda menjadi kering, kusam, dan rentan iritasi.

Nah, sebagai solusinya, Anda bisa memasang AC portable di rumah saat musim panas.

Dikutip oleh enimekspres.co.id dari berbagai sumber, model AC ini memiliki keunggulan sebagai berikut:

BACA JUGA:Ingin Ruangan Sejuk dan Nyaman? Ini Dia Suhu AC Terbaik, Ternyata Bukan 16 Derajat Celcius

1. Penghematan Energi

AC portable ideal untuk penggunaan sesekali atau di ruangan kecil.

Seperti yang Anda ketahui, model AC portable  memiliki kapasitas pendinginan yang lebih rendah dibandingkan model AC tradisional.

BACA JUGA:Kapan AC Perlu Dibersihkan? Ini Beberapa Tanda AC Sudah Kotor dan Perlu Dibersihkan yang Perlu Kalian Ketahui

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: