Ingin Tahu Investasi di Livin' By Mandiri, Simak Penjelasannya di Sini

Ingin Tahu Investasi di Livin' By Mandiri, Simak Penjelasannya di Sini

Investasi di Livin' by Mandiri. Foto : Istimewa--

Fitur Livin’ Investasi, juga memberikan berbagai kemudahan bagi nasabah.

BACA JUGA:KSM di Livin by Mandiri Cair hingga Rp 1,5 Miliar, Begini Cara Mengajukannya

Salah satunya, nasabah dapat menentukan jenis laporan lengkap dari suatu dokumen dan hasil karya secara menyeluruh dari aktivitas seseorang yang dilakukan, yang sesuai dengan profil risiko termasuk besaran investasi.

Dengan begitu artinya, nasabah tidak perlu pindah-pindah aplikasi untuk melakukan pembelian ataupun pembayaran, semua bisa langsung terpenuhi di Livin' by Mandiri.

Bukan hanya itu saja, salah satu kemudahan lainnya yang dapat dinikmati dalam fitur ini, pengguna tidak perlu repot top-up untuk berinvestasi secara rutin, karena fitur ini dilengkapi dengan fitur investasi berkala melalui autodebet dari rekening tabungan Bank Mandiri.

Bank Mandiri tidak hanya fokus pada penyediaan layanan segala kebutuhan keuangan yang digunakan untuk biaya hidup saja, namun juga mengedepankan pemberian advisory yang tepat kepada nasabah.

BACA JUGA:Kabar Baik untuk Alumni Prakerja, Bank Mandiri Tawarkan Pinjaman KUR dengan Syarat Mudah

Adaptasi bisnis melalui digitalisasi transaksi produk-produk investasi ini dapat memperluas segmentasi target dan pengelolaan dana nasabah yang lebih terintegrasi.

Dari data yang ada bahwa jumlah nasabah yang dikelola Wealth Management Bank Mandiri saat ini telah mencapai 127 ribu nasabah dan diperkirakan akan tumbuh lebih dari delapan kali lipat pada tahun 2024.

Sehingga dengan begitu atas kehadiran fitur Livin’ Investasi, Bank Mandiri optimis akan terjadi pertumbuhan bisnis Wealth Management dapat meningkat, terutama dari sisi investor ritel.

Untuk kamu ketahui juga, sejak diluncurkan pada Oktober 2021 lalu, Livin' by Mandiri telah menjadi produk utama Bank Mandiri untuk segmen ritel.

BACA JUGA:Kamu Nasabah Bank Mandiri? Bisa Pinjam 100 Juta Tanpa Harus Pakai Kartu Kredit loh, Begini Caranya

Dan menawarkan berbagai keunggulan, yaitu layanan keuangan yang terintegrasi dalam satu aplikasi, serta menjadi platform ekosistem digital favorit nasabah.

Dari informasi bahwa jumlah transaksi Livin' by Mandiri yang mampu mencapai 600 juta transaksi pada April 2022.

Jumlah tersebut berhasil tumbuh lebih dari 70% bila dibandingkan periode yang sama tahun lalu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: