Murah Bukan Kaleng-kaleng, Sepeda Listrik Cyclops C-One Dibanderol Rp 3,2 Jutaan, Spesifikasinya Wow

Murah Bukan Kaleng-kaleng, Sepeda Listrik Cyclops C-One Dibanderol Rp 3,2 Jutaan, Spesifikasinya Wow

Sepeda listrik. Foto : Istimewa --

BACA JUGA:Buruan Merapat dan Sikat! Nih Ada Rekomendasi Sepeda Listrik Murah, Cuma 1 Jutaan

Kenapa? Karena hingga saat ini masih jarang ditemukan bengkel khusus yang menangani sepeda listrik.

Sebab, sepeda listrik berbeda dengan sepeda manual dan berbeda pula dengan sepeda motor.

Sepeda listrik itu gabungan antara teknologi kelistrikan dan manual.

Merawat sepeda listrik tidak boleh dianggap remeh.

BACA JUGA:Cuci Sepeda Listrik dengan Benar Agar Kinclong dan Awet, Begini Caranya

Itu karena ada beberapa komponen yang mesti selalu mendapat perhatian.

Alih-alih awet dan bertahan lama, malah baru dipakai beberapa bulan saja sudah harus digudangkan.

Sayang kan belinya sudah mahal. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: