8 Penyebab AC Mobil Tidak Dingin, Simak Penjelasannya Lengkap di Sini
Penyebab AC mobil tidak dingin. Foto : DOK--
Diolah enimekspres.co.id dari berbagai sumber, berikut 8 penyebab AC mobil tidak dingin:
BACA JUGA:Tangki Mobil Jarang Diisi Full Akan Berimbas ke Performa Mesin, Kok Bisa?
BACA JUGA:Kamu Harus Tahu, Ini Tips Agar Terhindar dari Kampas Rem Mobil Palsu
Pertama, ketika suhu udara dingin tidak didapat dari AC, orang sering menyalahkan freon.
Padahal, soal freon bukan satu-satunya yang menyebabkan AC mobil tidak dingin.
Tapi betul, di satu sisi jika freon habis, maka sudah hampir dipastikan udara dingin tidak akan didapat.
Artinya, freon harus segera diisi ulang.
BACA JUGA:Yuk Ketahui! Berikut 7 Ciri-ciri Pembakaran Sempurna Pada Mesin Mobil, Nomor 5 Mudah DIkenali
BACA JUGA:Saatnya Punya Daihatsu All New Ayla, Nikmati Fitur-fitur Aman dan Modern dari Daihatsu Keluaran 2023
Kedua, kerusakan pada kompresor juga bisa menjadi penyebab AC mobil tidak dingin.
Secara umum, kompresor AC bisa rusak karena terlalu banyak debu atau kotoran.
Ketiga, terlalu banyak kotoran pada kondensor juga berpengaruh ke pendingin.
Kondensor harus selalu bersih karena tugasnya berat yaitu membuang hawa panas dan menggantinya dengan yang dingin.
BACA JUGA:Tahukah Kamu Ban Kurang Angin Bisa Jadi Penyebab Sepeda Motor Boros BBM? Ini Penjelasannya
BACA JUGA:5 Penyebab BBM Sepeda Motor Boros, Nomor 4 Tanpa Sadar Sering Dilakukan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: