4 Tempat Wisata Sejarah di Palembang, Nomor 3 Lokasinya Tak Jauh dari Jembatan Ampera

4 Tempat Wisata Sejarah di Palembang, Nomor 3 Lokasinya Tak Jauh dari Jembatan Ampera

Tempat Wisata Sejarah di Palembang. Foto : Kolase/Berbagai Sumber--

Bukit Siguntang berlokasi di Kelurahan Bukita Lama, Kecamatan Ilir Barat I, Palembang.

Tempat ini berada di sekitar 3 kilometer dari tepian utara Sungai Musi.

BACA JUGA:Hai Traveller, Tidak Cukup Waktu Seharian Wisata ke Kompleks OPI Jakabaring Palembang, Apa Saja Wisatanya?

BACA JUGA:Kabupaten PALI Punya Wisata Sungai Biru, Ini Lokasinya

Bukit Siguntang adalah tempat sejarah yang ada di Palembang, terdapat makam makam para raja Palembang dan peninggalan sejarah.

Hal itu yang membuat Bukit Siguntang memiliki sejarah yang penting, di atas bukit ini kalian dapat melihat pemandangan indah Kota Palembang yang berlantar Sungai Musi, sehingga tempat ini menjadi populer akan spot foto nya yang bagus.

Dengan adanya berbagai sejarah yang ada, tak heran membuat tempat ini menjelma menjadi salah satu Wisata Sejarah yang populer di Kota Palembang.

BACA JUGA:3 Wisata di Palembang Sumsel yang Seru, Cocok Dikunjungi Bersama Anak-anak Saat Weekend

BACA JUGA:Ingin Berwisata ke Gelam Forest Fantasy yang dekat dengan Palembang, Ini Jalurnya

3. Benteng Kuto Besak

Benteng Kuto Besak (BKB) merupakan salah satu peninggalan sejarah yang ada di Kota Palembang.

Benteng yang memiliki kepanjangan 288,75 meter x 183,75 meter dapat menjadi salah satu spot yang menarik untuk dijadikan latar belakang foto.

Lokasi Benteng Kuto Besak atau BKB tak jauh dari jembatan Ampera.

BACA JUGA:Bukan Hanya Hits, Wisata Kampung Ya Saman Cindo di Banyuasin Juga Instagramable

BACA JUGA:Danau Biru Kedukan, Salah Satu Wisata Hits di Banyuasin yang Wajib untuk Dikunjungi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: