10 Fakta Menarik Tentang Kalimantan, Pulau Terbesar Ketiga di Dunia yang Disebut Juga Borneo

10 Fakta Menarik Tentang Kalimantan, Pulau Terbesar Ketiga di Dunia yang Disebut Juga Borneo

Fakta tentang Kalimantan, pulau terbesar ketiga yang juga disebut Borneo. Foto : kebudayaan.kemdikbud.go.id--

BACA JUGA:8 Candi Besar Peninggalan Sejarah di Pulau Sumatera, 2 Ada di Sumsel

BACA JUGA:Ternyata! Ada 829 Jenis Bahasa di Indonesia, 39 di Antaranya Semi Resmi, Ini Daftarnya

10. Rumah bagi Kerbau Rawa Amuntai yang hidup di atas air

Keterbatasan lahan di Kalimantan yang terdesak oleh perkebunan kelapa sawit yang sangat luas membuat masyarakat Desa Danau Panggang beternak kerbau di rawa-rawa.

Kalimantan disebut-sebut sebagai pulau seribu sungai.

Jika dilihat dari atas, Kalimantan memiliki lebih banyak perairan dibandingkan daratannya.

BACA JUGA:10 Pulau Berbahaya di Dunia! Awas Niat Berpetualang, Pulang Tak Bawa Badan

BACA JUGA:Orang Muara Enim Wajib Tahu, Ini Daftar 19 Bupati yang Pernah Memimpin Muara Enim Sejak Tahun 1950

Kerbau Rawa Amuntai sebenarnya merupakan destinasi wisata yang menarik di Amuntai, Kalimantan.

Dari atas perahu, kamu bisa menjadi penggembala kerbau rawa.

Menggiring mereka keluar dari kandang dan memasukkannya kembali sebelum senja.

Itulah 10 fakta menatik tentang Kalimantan, pulau terbesar ketiga di dunia yang disebut juga dengan Borneo. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: