Pengobatan Ida Dayak Viral, Media Sosial ‘Banjir’ Wanita Cantik yang Disebut Berasal dari Suku Dayak

Pengobatan Ida Dayak Viral, Media Sosial ‘Banjir’ Wanita Cantik yang Disebut Berasal dari Suku Dayak

Wanita dari Suku Dayak berparas cantik. Foto : KOLASE/DOK--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Pengobatan tradisional yang dilakukan Ida Dayak viral di media sosial (medsos) belakangan ini, hal tersebut berimbas terhadap banyaknya video wanita cantik yang disebut-sebut berasal dari Suku Dayak.

Bahkan, Ida Dayak yang viral karena mampu menyembuhkan berbagai macam penyakit pasiennya itu, juga berdampak terhadap Budaya Suku Dayak yang ikut terangkat.

Media sosial saat ini ramai dengan postingan yang menampilkan Budaya Dayak Kalimantan.

Tak sedikit sosok wanita cantik mengenakan baju adat Dayak Kalimantan bertebaran di jagat maya.

BACA JUGA:Mengenal Ida Dayak yang Mampu Mengobati Tulang Bengkok, Tak Mau Dibayar

BACA JUGA:Menpan-RB dan Komisi II DPR RI Bahas Nasib Tenaga Honorer, Ini Gambaran Solusinya

Seperti di salah satu postingan warganet, Alfhint.

Ia memosting seorang gadis cantik Kalimantan dengan mengenakan baju adat Suku Dayak.

Dalam video tersebut, wanita cantik ini tampak bertepuk tangan mengikuti irama lagu.

Wanita berparas cantik dan berkulit putih dengan menggunakan baju Adat Dayak tampak sedang duduk di bawah pohon.

BACA JUGA:Pengobatan Ida Dayak Disebut Masuk Warisan Aset Budaya Nusantara, Begini Penjelasannya

BACA JUGA:Berikut Ini 5 Kabupaten dan Kota di Sumsel dengan Biaya Hidup Tinggi, Segini UMK-nya

Dipangkuan wanita tersebut, terdapat penutup kepala khas wanita Suku Dayak lengkap dengan paruh dan bulu burung.

Video tersebut telah disukai 1,3 ribuan dengan komentar mencapai 111.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: