Beasiswa Djarum Plus 2023, Ini Syarat dan Cara Mendaftarnya

Beasiswa Djarum Plus 2023, Ini Syarat dan Cara Mendaftarnya

Beasiswa Djarum Plus. Foto : DOK--

BACA JUGA:Lowongan Kerja Telkom, Ini Link Daftarnya

Pengumuman Djarum Beasiswa Plus dapat diakses di website resmi djarumbeasiswaplus.org diikuti dengan pengumuman di Bagian Kemahasiswaan di kampus.

Jadwal pendaftaran Beasiswa Djarum Plus:

Program Djarum Beasiswa Plus dibuka 1 kali dalam 1 tahun untuk mahasiswa yang sedang menempuh semester IV.

Untuk tahun 2023, pendaftaran telah dibuka pada 20 Maret 2023 dan ditutup pada 27 Mei 2023.

BACA JUGA:Hari Ini Lowongan Kerja PT POS Indonesia Ditutup, Buruan Daftar!

Bagaimana mengikuti pelatihan Djarum Beasiswa Plus?

Pelatihan soft skills Beasiswa Djarum Plus saat ini difokuskan untuk Beswan Djarum.

Apakah ada beasiswa untuk lulusan SMA, D3, maupun S2? Adakah kerja sama untuk sponsor kegiatan?

Program Beasiswa Djarum Plus tidak mencakup program tersebut.

BACA JUGA:Pencari Kerja Wajib Baca, Ada 1.000 Lowongan untuk Tamatan SD hingga Sarjana, Ini Syaratnya

Di mana saya bisa melihat daftar perguruan tinggi mitra program Djarum Beasiswa Plus?

Untuk melihat daftar perguruan tinggi mitra yang bekerjasama bisa melalui link https://djarumbeasiswaplus.org/tentang_kami/daftar-perguruan-tinggi-program-djarum-beasiswa-plus

Kampus belum masuk dalam daftar mitra perguruan tinggi Program Beasiswa Djarum Plus. Apakah kampus tersebut dapat mendaftar?

Beasiswa Djarum Plus telah bermitra dengan perguruan tinggi unggulan di seluruh provinsi di Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: