5 Teknik Memancing yang Benar dan Bikin Cepat dapat Ikan, Pemancing Pemula Wajib Tau!

Minggu 03-03-2024,09:35 WIB
Reporter : Leo
Editor : Selva

Biasanya teknik ini biasa digunakan para pemancing yang memancing dilaut, cara pancing ini biasanya menggunakan ikan yang hidup, contohny ikan kembung, ikan selar dan juga ikan tembang.

BACA JUGA: Kepincut Honda Brio Terbaru? Intip Harganya di Maret 2024

BACA JUGA: Honda Stylo, Revolusi Desain dan Teknologi Motor Matik Harga Rp27 Jutaan

Teknik ini membiarkan umpan berenang menjauh dari kapal sehingga umpan bisa bebas berenang untuk dimangsa oleh ikan lain.

Ikan yang dijadikan target adalah ikan yang besar seperti ikan tenggiri ataupun ikan Barakuda yang akan memangsa umpan tersebut.

2. Teknik bottom fishing

Teknik ini banyak sekali gunakan oleh pemancing yang pemula karena teknik ini sangatlah sederhana.

BACA JUGA:Stop! Makan Durian Secara Berlebihan, Jika Tak Ingin Dampak ini Terjadi Pada Tubuh Kamu

BACA JUGA:Apakah Benar Menyimpan Cabai di Dalam Kulkas Bikin Awet dan Tahan Lama? Yuk, Simak Informasinya Disini

Teknik gaya pemancing ini hanya membutuhkan rangkaian dasar pancing yang hanya dikasih umpan saja.

Setelah dikasih umpat pancing bisa langsung dilemparkan ke dalam air lalu tunggu sampai umpan disambar oleh ikan.

Biasanya metode ini menggunakan joran dilengkapi reel spinning ataupun overhead reel.

Tetapi teknik ini juga membutuhkan pemberat apakah itu besi ataupun timah, kadang tergantung dari arus perairan di lokasi memancing.

BACA JUGA:Kamu Wajib Tau! 7 Pemicu Rambut Rontok yang Harus Diwaspadai dan Tips Merawat Rambut Agar Tidak Rontok

BACA JUGA:Rambut Anda Sering Rontok dan Membuat Stres? Jangan Panik! Begini Cara Mengatasinya

3. Teknik negek

Kategori :