Jika kulit Anda termasuk jenis kulit kering dan juga sering mengalami pecah-pecah, sebaiknya Anda harus hindari penggunaan air hangat untuk mandi, karena itu akan membuat kulit tubuh ataupun kaki menjadi tambah kering.
BACA JUGA:5 Cara Alami Mengobati Cantengan pada Kuku Kaki yang Sering Terjadi Saat Musim Hujan
3. Dapat menggunakan pelembap kaki
Jika Anda tidur sebaiknya gunakan petroleum jelly bungkus kaki atau kaus kaki agar kaki Anda merasa nyaman.
Anda juga bisa menggunakan minyak kelapa atau madu untuk melembapkan kaki, ini sangat berkhasiat untuk dijadikan pelembap.
4. Gunakan krim kaki
Banyak sekali krim kaki yang dijual dipasaran untuk mengatasi kaki pecah-pecah, misalnya krim kaki yang mengandung asam salisilat, sakarida isomerat kandungan ini sangat bermanfaat untuk melembapkan kaki dan mengatasi kulit kapalan atau kulit kaki menjadi tebal.
BACA JUGA:Hanya Berjarak Ratusan Meter, Bisa Jalan Kaki. Ini 6 Informasi Menginap di Hotel Santika TMII
5. Minum air putih diperbanyak
Jika jenis kulit Anda kering memang sebaiknya Anda harus perbanyak meminum air putih, karena ketubuhan air di dalam tubuh memang sangat berperan penting untuk menjaga agar tidak dehidrasi.
Dan juga memperbanyak minum air putih juga dapat mengatasi kulit kaki yang kering dan pecah-pecah.
6. Rendam kaki ke dalam air lemon dan garam
Lemon sangat bermanfaat untuk menyingkirkan sel – sel kulit mati pada kulit, sedangkan garam dapat mencegah timbulnya infeksi pada kaki, sehingga kalaborasi Andatara ke2 jenis bahan ini sangatlah pas untuk mengatasi masalah kaki pecah-pecah.
Caranya cukup campurkan perasan lemon dan garam dengan air hangat lalu rendamkan kaki Anda kedalam air tersebut.
BACA JUGA:Hanya Berjarak Ratusan Meter, Bisa Jalan Kaki. Ini 6 Informasi Menginap di Hotel Santika TMII
7. Gosokkan batu apung