Begini 2 Cara Mengkonsumsi Kunyit yang Benar untuk Mendapatkan 4 Manfaat Bagi Kesehatan

Kamis 18-01-2024,11:45 WIB
Reporter : Febi
Editor : Melina

BACA JUGA:Tak Hanya Memiliki Cita Rasa Manis, Tebu Memiliki 7 Manfaat Bagi Kesehatan Terutama Bagi Pengidap Diabetes

BACA JUGA:6 Tips Menjaga Kesehatan Tubuh Setelah Begadang, Mengatasi Dampak Kurang Tidur

1. Teh Kunyit 

Beriku cara membuat teh kunyit: 

Siapkan 2 sendok makan akar kunyit cincang atau 2 sendok teh bubuk kunyit.

Rebus 1-2 gelas air.

Kecilkan api dan biarkan mendidih selama 5 menit.

Saring teh kunyit, lalu Nikmati teh kunyit.

Anda juga bisa menambahkan lemon atau madu untuk memberi rasa pada teh kunyit Anda agar tidak terlalu pahit.

BACA JUGA:Manfaat Telur Asin untuk Kesehatan Tubuh Ada 7, Apa Sajakah Itu? Yuk Simak Penjelasannya

BACA JUGA:Apakah Kalian Tahu Tanaman Kemunting? Ini Manfaatnya untuk Kesehatan Yang Tidak Diketahui Orang

2. Jamu kunyit asam

Beberapa bahan yang perlu disiapkan untuk membuat kunyit asam adalah:

200 gram kunyit 

Kategori :