Sehingga banyak orang yang menyukainya.
Terlebih lagi jika ditambahkan kepada berbagai olahan masakan.
Daun Kemangi gampang didapat karena memang daun ini gampang tumbuh dimanapun.
BACA JUGA:Tumbuhan Liar Ini Rupanya Memiliki Banyak Manfaat
BACA JUGA:Ini Dia Cara Simpel Menyimpan Jeruk Nipis Agar Tahan Hingga 2 Bulan, Si Asam Dijamin Tetap Segar
Tanaman kemangi ini sangat baik dibudidayakan di daerah panas dan lembab.
Mengkonsumsi kemangi sangatlah bagus tetapi yang harus anda ingat jika daun kemangi mengandung senyawa kafein dan asam oksalat.
Kandungan tersebut dapat menyebabkan masalah pencernaan seperti diare dan sakit perut jika dikonsumsi secara berlebih. (*)