Apa Saja Khasiat Belimbing Wuluh? Ini Manfaat 'Si Asam' untuk Kesehatan yang Harus Kamu Tahu

Senin 27-11-2023,07:48 WIB
Editor : Andre

ENIMEKSPRES.CO.ID - Sudah tahukah kamu apa saja khasiat belimbing wuluh?

Ya diketahui, ternyata 'si asam' belimbing wuluh punya khasiat luar biasa untuk kesehatan manusia.

Ada beragam khasiat buah tersebut.

Apa saja? Yuk simak penjelasannya di bawah ini.

BACA JUGA:8 Langkah Hilangkan Uban Pakai Belimbing Wuluh, Gak Usah Dicat Begini Caranya

Belimbing wuluh atau bahasa latinnya Averhoa bilimbi L, bisa juga orang sebut belimbing sayur.

Buah ini terkenal dengan rasa yang sangat asam tetapi walaupun rasanya yang asam banyak khasiat yang ada didalamnya.

Belimbing ini mudah dijumpai disekitar lingkungan tersebut.

BACA JUGA:Ini Cara Mudah Hilangkan Noda Kuning di Pakaian Menggunakan Belimbing Wuluh

Biasanya tanaman belimbing wuluh ini tumbuh baik di daerah beriklim tropis.

Itu dikarenakan faktor curah hujan, sinar matahari, kelembapan serta angin yang juga mempengaruhi keberhasilan pertumbuhan pohon belimbing.

Dikalangan the power of emak-emak, tumbuhan ini sangat terkenal dan banyak diminati.

Itu lantaran buah ini merupakan salah satu bahan tambahan untuk masakan, seperti acar, kari, sambal, kadang diawetkan untuk dijadikan sirup.

BACA JUGA:Belimbing Wuluh, Si Asam Yang Banyak Khasiatnya

Banyak orang yang belum tahu jika belimbing wuluh ini memiliki kandungan nutrisi.

Kategori :

Terpopuler