Permasalahan AC tidak jarang terjadi karena pengguna AC tidak memperhatikan kondisi AC.
Banyak pemilik rumah yang hanya memasang AC tanpa mengetahui kapan perlu diperbaiki.
Oleh karena itu, perawatan AC baik pada unit indoor maupun outdoor sangatlah penting.
BACA JUGA:AC Portable Vs AC Biasa, Manakah Pilihan Terbaik Untuk Mendinginkan Rumah Saat Cuaca Panas?
Perlu dilakukan pengecekan pada beberapa komponen mulai dari kompresor, evaporator, pipa, fan, filter, dan lain sebagainya agar kualitas AC tetap terjaga.
Jika kamu mengabaikan kondisi komponen AC, maka hanya masalah waktu saja AC kamu bermasalah.
Salah satu masalahnya adalah saluran AC yang membeku.
BACA JUGA:Apa Kalian Sedang Cari AC Portable? Ini 8 Rekomendasi Merek Terbaik Sekaligus Keunggulannya
Jadi, kamu perlu memeriksa komponen-komponen ini.
Memastikan semuanya dalam kondisi baik dan tidak ada masalah.
Dengan cara ini AC di rumah anda akan awet dan dapat digunakan dalam jangka waktu yang lama.
BACA JUGA:8 Rekomendasi Merek AC Portabel Terbaik, Ini Keunggulan dan Harganya
4. Masalah blower fan
Penyebab pipa AC beku yang terakhir adalah karena kipas blower tidak berfungsi dengan baik.
Kondisi ini kemudian menyebabkan pipa AC membeku karena freon terkompresi sehingga tidak dapat menyerap panas secara maksimal.
Solusinya adalah dengan mengecek kembali kipas angin apakah ada masalah.