BACA JUGA:Rugi Kalau Sampai 4 Tanaman Non Bunga-bungaan Ini Gak Ada di Pekarangan Rumah
Daun salam juga efektif menyehatkan jantung.
Air rebusan daun salam berkhasiat meningkatkan kekebalan tubuh sehingga bisa menangkal kemungkinan penyakit kangker.
Daun salam bisa menghilangkan rasa pegal-pegal dan nyeri, peradangan, keseleo hingga rematik.
Daun salam juga efektif menekan dan mengurangi rasa stres dan kecemasan.
BACA JUGA:Wajib Ada di Pekarangan Rumah 4 Tanaman Non Bunga-Bungaan Ini
BACA JUGA:Siapa Bilang Gak Boleh Nanam Pisang di Pekarangan Rumah, Begini Penjelasan Lengkapnya
Daun salam dapat mencegah hipertensi.
Bagi yang bermasalah dengan ginjal, air rebusan daun salam juga baik untuk kesehatan ginjal.
Diluar pengobatan dan pencegahan kesehatan di atas, daun salam bisa dijadikan untuk mengusir tikus dengan cara diremas lalu ditebar ke jalan yang biasa dilalui tikus.
Bisa juga untuk melindungi beras dari kutu yang ditaruh di dalam penyimpanan beras.
BACA JUGA:Inilah Enaknya Jika 2 Tanaman Ini Ada di Pekarangan Rumah, Sejuta Manfaat Bisa Didapat
Apakah bisa pohon salam ditanam di pot? Jawabnya bisa saja.
Cuma, karena tanaman ini adalah jenis tanaman pepohonan, jadi tidak bisa berlangsung lama di dalam pot.
Diperkirakan, setalah usai tanam (dari bibit usia bulanan), setelah 3-5 tahun mesti diganti dengan tanaman baru.
Sebab dipastikan pot sudah tak mampu menampung tanaman pohon tersebut.