Jangan Ragu Membeli Mobil Bekas, Ini 5 Tips Merawat Mobil Bekas Agar Tetap Prima dan Awet

Selasa 24-10-2023,11:41 WIB
Reporter : Sigit Eko R
Editor : Melina

Dengan tujuan agar mobil tetap nyaman dikendarai meskipun sudah berusia beberapa tahun.

2. Cek Bagian Kelistrikan Mobil

BACA JUGA:Terobos Rel, Mobil Toyota Calya di Muara Enim Ini Diseret Kereta Api Sejauh 100 Meter

BACA JUGA:Kamu Punya Mobilitas Tinggi? Minum Air Perasan Jeruk Nipis Biar Badan Sehat dan Selalu Prima, Begini Caranya

Rutin melakukan pengecekan kondisi kelistrikan pada mobil bekas itu sangat penting sekali untuk menghindari kerusakan mobil yang fatal bisa terbakar. 

Sederhana cara merawat bagian kelistrikan mobil, yakni memeriksa secara berkala komponen aki, sekring, dan alternator.  

Pastikan tegangan aki dengan multitester dan pastikan tegangannya ada pada angka di atas rata-rata atau batas aman. 

Sedangkan, untuk bagian lain Sobat bisa membawa mobil ke bengkel terdekat untuk memastikan semua komponen berfungsi dengan baik.

BACA JUGA:Unik Terbaru Murah! Ini Spesifikasi Mobil Listrik Aigle-EV Mini, Solusi Tepat di Perkotaan

BACA JUGA:Apakah Bisa BBM Atsiri untuk Motor dan Mobil? Temukan Jawabannya di Sini

3. Pastikan Rutin Servis Kaki-kaki Mobil

Kaki-kaki mobil perlu mendapat perhatian agar pada saat mobil dijalankan berjalan dengan mulus tanpa ada goncangan yang mengganggu. 

Sebab kondisi kaki-kaki akan mempengaruhi faktor keselamatan karena saat mobil melaju dengan kecepatan tinggi kekuatan dan kestabilan bagian kaki-kaki sangat diperlukan.

Jika tidak dapat dilakukan sendiri, maka kamu bisa pergi ke bengkel untuk servis dan mengecek bagian suspensi, ball joint, bushing arm, dan tie rod pada kaki-kaki.

BACA JUGA:Hey Pemilik Daihatsu Sigra-Toyota Calya, Bersihkan Fuel Pump dari dalam Kabin, Mobilmu Bisa Mogok Mendadak!

BACA JUGA:Pemilik Daihatsu Sigra-Toyota Calya Waspada, Mobilmu Bisa Mogok Mendadak!

Kategori :