Untuk kebutuhan hiburan Anda, mata Anda disuguhi resolusi layar hingga 2K.
Selain itu, sistem suaranya sudah dilengkapi teknologi Dolby Audio yang mampu menghasilkan suara surround.
Menonton video atau film YouTube di Netflix serasa berada di bioskop.
BACA JUGA:Membersihkan Sampah di HP Android dengan Aplikasi Bawaan, Ini Trik dan Caranya
Maka tampilan tablet akan terlihat elegan dan stylish.
Dengan harga Rp 3.499 juta, Anda sudah bisa memiliki Xiaomi Redmi Pad yang memimiliki spesifikasi sebagai berikut ini:
BACA JUGA:Cara Kredit HP Baru di SPayLater, Gampang Banget dan Tidak Banyak Orang Tahu
Sistem Operasi (OS) (Android 13, MIUI 13.1)
Ukuran layar (10,61 inci)
Fungsi kunci (PIN, pola, pengenalan wajah)
Jaringan (Wifi)
Ukuran (250,38x157,98x7,05mm)
Resolusi layar (2000x1200)
Bluetooth (Bluetooth 5.3)
Chipset (MediaTek Helio G99)