ENIMEKSPRES.CO.ID - Teks aesthetic adalah kombinasi tipografi warna dan elemen dekoratif untuk menghasilkan tampilan yang estetis dan menarik di smartphone.
Trend estetika dalam desain telah menginspirasi banyak orang untuk menciptakan konten yang kreatif dan menarik, termasuk dalam hal membuat teks aesthetic.
Kamu tertarik ingin membuat teks aesthetic di perangkat smartphone kamu?
Berikut caranya:
BACA JUGA:Kenapa Studio Foto Masih Banyak Eksis, Padahal Kamera HP Sudah Tak Kalah Canggih, Ini Alasannya
1. Pilih Aplikasi Desain Grafis
Melalui smartphone yang pertama musti kamu lakukan yakni pastikan memiliki aplikasi desain grafis.
Ada aplikasi popular yang bisa kamu gunakan, seperti Canva atau adobe Spark.
Aplikasi ini sudah dilengkapi dengan berbagai template dan alat desain yang mudah digunakan.
BACA JUGA:Cara Kredit HP Baru di SPayLater, Gampang Banget dan Tidak Banyak Orang Tahu
2. Tentukan Tema dan Gaya
Awali dengan tentukan tema dan gaya yang ingin kamu ciptakan.
Aplikasikan ide-ide kamu, ingin teks yang minimalis, berwarna-warni, retro, atau mungkin kombinasi dari beberapa gaya.
Pemilihan ini akan membimbing kamu dalam memilih elemen desain yang sesuai.
BACA JUGA:Samsung Galaxy Watch 6, Bukan Jam Tangan HP Biasa, Simak Kecanggihannya