Wow, Ada 3 Sepeda Listrik Termahal Saat Ini, Harganya Setara Mobil All New Yaris 1,5 S GR Lho

Sabtu 12-08-2023,16:19 WIB
Reporter : Mukhlis
Editor : Andre

Tentu saja, dengan harga sebegitu, sama halnya seharga dengan satu unit mobil jenis All New Veloz atau mobil Yaris tipe 1,5 S GR.

BACA JUGA:Dijamin Sat Set Anti Ribet! Ini Motor Listrik Honda EM1 e Cocok untuk Kamu, Berikut Spesifikasinya

Lajunya sangat kencang.

Dibekali baterai 4kW kecepatannya bisa mencapai hingga 96 kilometer per jam.

Lingkar rodanya besar, 16 inci dan rangka framenya terbuat dari bahan alumunium.

BACA JUGA:Biar Paham! Yuk Baca Aturan Penggunaan Sepeda Listrik di Jalan Raya dari Kemenhub, Begini Isinya

2. Sepeda Listrik Bee X e-Bike

Harganya juga masih ratusan juta.

Tepatnya sekitar Rp 102 juta per unit.

Kapasitas baterai sepeda listrik satu ini sangat besar yaitu 2.000 watt, 60v/33v dengan lama pengecasan hingga full cukuk 3 jam.

Baterainya lepas, sehingga pengecasan bisa terpisah dari unit sepeda.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Sepeda Listrik yang Awet dan Bagus, Nomor 3 Banyak Peminat

3. Sepeda Listrik United Trek 700C 11 SP

Harganya tidak sampai ratusan juta, tapi masih kategori mantap, yaitu Rp 67 jutaan.

Sekilas, sepeda ini mirip sepeda gunung manual pada umumnya.

Padahal ini jelas sepeda bertenaga baterai berbasis listrik.

Kategori :