Jelang Puncak Arus Mudik, Polres Muara Enim Petakan 7 Titik Rawan Kemacetan Lalu Lintas

Selasa 11-04-2023,05:15 WIB
Reporter : Mukhlis
Editor : Andre

Lalu di simpang objek wisata Danau Shuji, pasar tumpah Desa Tebat Agung Kecamatan Rambang Niru.

Kemudian di pintu perlintasan kereta api simpang Belimbing, serta di perlintasan kereta api Desa Ujan Mas, Kecamatan Ujan Mas.     

Kemacetan lalu lintas sering pula terjadi di Tanjakan Tanjung Buhuk Tanjung Enim hingga kemudian di sepanjang jalan arah Simpang Meo, Kecamatan Tanjung Agung.

“Petugas kita akan kita siagakan di titik-titik rawan tersebut,” tukas Kapolres. (*)

Kategori :

Terpopuler