Solihan Nahkodai MUI Muara Enim Periode 2025-2030

KH. Solihan resmi dikukuhkan sebagai Ketua MUI Kabupaten Muara Enim periode 2025-2030 di Balai Agung Serasan Sekundang (BASS) Muara Enim. Foto : OZI/ENIMEKSPRES.CO.ID--
BACA JUGA:Pj Bupati Muara Enim Minta OPD Efisiensi Anggaran dan Fokus Program Prioritas
MUI memiliki tugas-tugas berkaitan dengan kemaslahatan umat Islam seperti memberikan fatwa, membina umat Islam, dan memperkuat agama.
"MUI juga sebagai pelindung, pembela, penasehat, sekaligus memberikan fatwa-fatwa yang menyejukkan," ujarnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: