Gaungkan Hidup Sehat, Al-Shinta Senam Sehat Bersama Masyarakat Lawang Kidul
Al-Shinta gelar senam sehat bersama masyarakat Lingga Kecamatan Lawang Kidul. Foto : OZI/ENIMEKSPRES.CO.ID--
Sementara itu, Indra salah satu masyarakat mengatakan, digelarnya senam sehat ini sebagai bentuk dukungan terhadap paslon nomor 1 Al-Shinta.
Dirinya berterima kasih kepada masyarakat yang antusias membersamai dan mengikuti senam sehat bersama Al-Shinta.
BACA JUGA:Masyarakat Rambang Nyatakan Dukungan dan Siap Menangkan Al-Shinta di Pilkada 2024
BACA JUGA:Al-Shinta Promosikan Program Kerja Unggulan, Bangun Pasar Modern dan Pasar Murah
"Kegiatan kampanye Al-Shinta melalui senam sehat bersama, masyarakat bukan hanya mendukung kesehatan fisik, tetapi juga menunjukkan dukungan mereka kepada paslon Al-Shinta pada kontestasi Pilkada 2024," ucapnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: