Bahaya! Para Pelajar di Muara Enim Ini Nekat Bergelantungan dan Duduk di Atap Angkutan Desa

Bahaya! Para Pelajar di Muara Enim Ini Nekat Bergelantungan dan Duduk di Atap Angkutan Desa

Kasat Lantas Polres Muara Enim AKP Trifonia Situmorang memberikan teguran kepada puluhan pelajar yang nekat bergelantungan dan duduk di atas atap angkutan desa (Angdes). Foto : OZI/ENIMEKSPRES.CO.ID--

Sedangkan untuk para pelajar, semuanya diangkut menggunakan mobil Dalmas Polres Muara Enim dan serahkan kepada pihak sekolah agar tidak mengulangi lagi aksi tersebut.

Untuk mengantisipasi agar hal tersebut tidak terulang dan menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, pihaknya jug akan melakukan sosialisasi dan edukasi ke sekolah-sekolah serta pangkalan angkutan desa.

BACA JUGA:Antisipasi Pelajar Bergelantungan dan Menaiki Atap Angdes, Ini yang Dilakukan Satlantas Polres Muara Enim

BACA JUGA:Truk Batubara Tabrak Angdes dari Belakang, 9 Penumpang Luka-luka

"Bergelantungan dan naik atap angdes itu aksi sangat berbahaya. Apalagi para palajar ini aset bangsa sebagai penerus, untuk itu kita akan gencarkan sosialisasi ke sekolah-sekolah dan memberikan imbauan kepada para sopir angdes," ulasnya.

"Selain itu kita juga melakukan patroli pada jam masuk dan pulang sekolah," tutupnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: