Orang Tua Wajib Tahu! Bukan Hanya Usia, Ini 5 Tanda Psikologis Anak Siap Sekolah
Ilustrasi Tanda Psikologis Anak Siap Sekolah yang Harus Diketahui oleh Orang Tua. FOTO : Freepik--
Tanda-tanda Psikologis yang Menunjukkan Anak Siap Sekolah
Dikutip oleh enimekspres.co.id dari berbagai sumber, berikut ini beberapa tanda-tanda psikologis yang menunjukkan anak siap sekolah, diantaranya :
1. Kemandirian
Kemandirian merupakan salah satu indikator penting kesiapan seorang anak memasuki dunia sekolah.
BACA JUGA:Ingin Anak Sukses? Yuk Ganti Kalimat yang Membuatnya Menjadi Down
BACA JUGA:Jangan Khawatir! 4 Cara Agar Anak Tidak Rangking Tetap Bisa Berprestasi
Kemandirian menunjukkan bahwa anak mempunyai kemampuan bersekolah secara mandiri dan bertanggung jawab, tidak bergantung pada orang tuanya.
“Kemandirian menunjukkan bahwa anak memiliki keberanian, kepercayaan diri, dan kemampuan untuk bersekolah sendiri tanpa didampingi orang tua,” ujar Resna pemilik PAUD KB Kamboja.
2. Pengendalian diri
Untuk mempersiapkan anak bersekolah, kemampuan pengendalian diri yang baik sangat penting.
Artinya, anak bisa mengendalikan emosinya tanpa mengamuk atau menunjukkan perilaku agresif terhadap lingkungan dalam kehidupan sehari-hari.
BACA JUGA:7 Cara Mengatasi Anak yang Manja dan Ini Dampaknya Jika Terlalu Memanjakan Anak
BACA JUGA:Ini Beberapa Penyebab dan Ciri-Ciri Anak Manja yang Harus Moms Ketahui
3. Keterampilan berbahasa
Orang tua hendaknya memperhatikan kemampuan berbahasa anak yang baik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: