Makin Disayang Suami! Ini 7 Bahan yang Efektif Menghilangkan Noda Deodoran Membandel, Moms Wajib Tahu

Makin Disayang Suami! Ini 7 Bahan yang Efektif Menghilangkan Noda Deodoran Membandel, Moms Wajib Tahu

Ilustrasi bahan untuk menghilangkan noda deodoran membandel di baju. FOTO : IST--

2. Lemon 

Noda membandel bekas deodoran sensitif terhadap zat yang mengandung asam.

Oleh karena itu, bahan-bahan yang menggandung zat asam seperti lemon dapat Anda manfaatkan untuk membersihkan noda deodoran membandel di baju.

Caranya cukup dengan memeras lemon, lalu ambil air perasannya, dan rendam bagian baju yang terkena noda deodoran.

Lalu, diamkan beberapa menit, kemudian sikat baju sampai bersih, terutama pada bagian yang terkena noda.

BACA JUGA:Masker Jeruk Nipis Jadikan Kulit Glowing Bebas Noda, Begini Cara Membuat Sekaligus Manfaatnya

BACA JUGA:Ibu-ibu Gak Usah Panik! Noda Kuning Pada Pakaian Bisa Dihilangkan Cuma Pakai Belimbing Wuluh, Ini Caranya

3. Alkohol

Alkohol juga efektif untuk menghilangkan noda deodoran membandel di baju.

Caranya cukup mudah, cukup teteskan alkohol pada bekas noda deodoran, lalu diamkan kurang lebih selama 15 menit.

Setelah itu, kucek lagi hingga noda di baju bersih.

4. Cuka Putih

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: