Waspada, Ini 8 Ciri Karakter Orang Toxic yang Perlu Anda Ketahui, Nomor 7 Sering Terjadi
Ilustrasi Ciri Karakter Orang Toxic yang Perlu Anda Ketahui. FOTO : IST--
ENIMEKSPRES.CO.ID – Pernahkah Anda merasa sedikit terkuras energi setelah menghadapi atau berinteraksi dengan seseorang?
Kalian perlu waspada, bisa jadi orang tersebut memiliki perilaku toxic.
Orang yang toxic memiliki sikap dan perilaku yang tidak sehat, sehingga akan menyebabkan menguras energi dan emosi orang lain.
Apakah Anda sering terjebak ke dalam situasi yang tidak sehat ini?
BACA JUGA:Emak-emak Wajib Hindari, 6 Perilaku Toxic Orang Tua yang Merusak Mental Anak
Dan apakah Anda tahu jika hal ini berdampak negatif pada kesehatan?
Ya, perilaku toxic ini berdampak negatif pada kesehatan mental, tak hanya itu saja hal ini juga dapat mempengaruhi kepercayaan diri yang Anda miliki.
Oleh sebab itulah, Anda harus mengetahui sifat dan kebiasaan yang tidak sehat ini sedini mungkin.
Dikutip oleh enimekspres.co.id dari berbagai sumber, berikut ini beberapa ciri-ciri karakter orang toxic yang perlu diwaspadai, diantaranya :
BACA JUGA:Yuk Cek Kepribadian! Karakter Kamu Sesuai Tipe Hp Poco yang Mana?
1. Manipulasi
Taktik selanjutnya yang sering digunakan oleh orang toxic untuk mengendalikan orang lain adalah memanipulasi.
Mereka akan menggunakan informasi pribadi yang mereka ketahui tentang Anda, untuk dapat menciptakan keadaan memaksa Anda agar dapat melakukan hal yang mereka inginkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: