Manfaat Pinjaman UMKM Online untuk Pelaku Usaha
Ilustrasi manfaat pinjaman UMKM online untuk pelaku usaha. Foto : freepik.com--
Usaha agribisnis adalah jenis UMKM yang bergerak di bidang pertanian.
Usaha ini meliputi penjualan maupun produksi pertanian.
Untuk bisa menjalankan usaha agribisnis tidak hanya dibutuhkan modal uang saja tetapi juga modal tanah yang luas.
Jika Anda memiliki pekarangan rumah yang luas bisa dimanfaatkan untuk menjalankan usaha ini.
Anda bisa menyulap lahan tersebut menjadi lahan pertanian dengan omset yang besar.
Pada usaha ini, Anda bisa menjual bibit tanaman, hasil kebut, alat berkebun, pot, hasil tani, pupuk dan produk-produk pertanian lainnya.
4. Usaha Otomotif
Berbicara mengenai usaha otomotif tidak hanya tentang bengkel saja.
Suatu UMKM dikatakan sebagai usaha otomotif apabila menjual atau menawarkan jasa tentang otomotif.
Sebut saja bengkel, penjualan suku cadang kendaraan, dan jual beli aksesoris kendaraan.
Contoh usaha otomotif lainnya adalah rental motor atau mobil, tempat pencucian motor atau mobil, dan sebagainya.
Manfaat Pinjaman Kelompok Amartha untuk UMKM
Salah satu kunci usaha UMKM yang dijalankan bisa berkembang dan meraih kesuksesan adalah adanya modal.
Kekurangan modal tentu akan menghambat perkembangan usaha.
Usaha tanpa adanya modal yang cukup berpotensi untuk gulung tikar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: