Bagaimana Cara Merawat Kulit Bayi Baru Lahir, Apakah Ada Cara yang Khusus? Begini Penjelasannya
Cara merawat kulit bayi baru lahir. Foto: Sherly/enimekspres.co.id--
Sehingga anda harus membersihkan semua lipatan kulit dua kali sehari, agar kulit anak anda terbebas dari masalah kulit yang membikinnya tidak nyaman.
7. Ruam popok harus dicegah
Sekarang banyak sekali yang memakai popok sekali pakai, sehingga banyak sekali kasus ruam popok yang terjadi.
BACA JUGA:Wanita Wajib Banget Tahu Nih, 4 Manfaat Daun Beluntas untuk Miss V, Diantaranya Mencegah Keputihan
BACA JUGA:Rasa Gatal di Badan Membuat Tidak Nyaman? Berikut Ini Obat yang Ampuh Mengatasinya
Ruam popok pada bayi ditandai dengan munculnya bercak merah, bintik-bintik jerawat ataupun luka lecet pada area popok.
Itu adalah 7 cara merawat kulit bayi yang baru lahir, jika kita merawatnya dengan benar dan bersih bayi tidak aka nada masalah dengan kulitnya yang sensitif. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: