Rekomendasi 5 Tempat Wisata di Kabupaten Muara Enim Sumsel yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan

Rekomendasi 5 Tempat Wisata di Kabupaten Muara Enim Sumsel yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan

Rekomendasi tempat wisata di Kabupaten Muara Enim yang wajib dikunjungi bersama keluarga. FOTO : NET--

Terdapat informasi pra sejarah geologi mengenai tata surya, dan pembentukan lapisan-lapisan bumi, untuk detail nya bisa dilihat dalam panel digitalisasi sejarah bumi.

Ada juga pengetahuan dasar batubara yang sering kita jumpai dalam dunia pertambangan khususnya di tanjung enim, mulai dari jenis batubara terendah (low rank) sampai ke batubara yang paling tinggi (high rank).

Adapun yang terdapat di area museum ada coal park dan goa 3 negara, ada area kolam kanoe, ada area miniatur iconic Sumatera Selatan, gedung kesenian dan gedung kuliner yang area ini di bentuk untuk pemberdayaan masyarakat ring 1 atau daerah sekitar sini, PTBA mengajak juga elemen masyarakat untuk ikut andil dalam memajukan museum serta mendukung tercipta tanjung enim kota wisata.

BACA JUGA:Wisata Dusun Camp Riverside Glamping, Tempat Glamping Terlengkap di Pagaralam Sumatera Selatan

BACA JUGA:Solusi Libur Tahun Baru! Tempat Wisata Populer dengan Tiket Masuk Rp0, Jaraknya 311 KM dari Kota Palembang

2. Danau Emas Desa Ujan Mas

Lokasi danau emas ini berada di Kecamatan Ujanmas, masih di sekitar Kota Muara Enim atau bisa ditempuh tidak lebih 20 menit dari pusat kota Muara Enim. 

Tepatnya lokasi Danau Emas berada di Kampung 8 Desa Ujanmas Baru, berada dikelilingi kebun karet masyarakat.

Berikut singkat ulasan asal usul Danau Emas, bahwa nama Danau Mas diambil dari 3 unsur yakni pertama terletak di wilayah Ujan Mas, kedua airnya kekuning-kuningan seperti emas dan ketiga karena penduduk di sekitar danau tersebut rata-rata orang jawa yang sering kita panggil khusus laki-laki yaitu Mas. 

BACA JUGA:Segera Dibuka! Objek Wisata Terbaru dengan Wahana Kincir Terbesar di Palembang, Gratis untuk 50 Orang Pertama

BACA JUGA:3,9 Km dari Jembatan Ampera Ada Wisata Alam Danau Menyenangkan dan Murah Meriah

Jika hari libur, seperti pada hari minggu, pengunjung wisata di Danau Emas sangat ramai bisa mencapai 500 pengunjung dengan menghitung per kendaraan dengan harga tiket untuk motor Rp5000 dan mobil Rp10.000.

3. Air Terjun Bedegung Desa Panang Enim

Orang Muara Enim pasti sudah sangat familiar dengan objek wisata yang satu ini. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: