Mewarnai Bukan Cuma Menyenangkan, Tetapi Memiliki Banyak Manfaat Bagi Sikecil dan Anda Sendiri

Mewarnai Bukan Cuma Menyenangkan, Tetapi Memiliki Banyak Manfaat Bagi Sikecil dan Anda Sendiri

Mewarnai bukan cuma menyenangkan, tetapi memiliki banyak manfaat bagi sikecil dan Anda sendiri. FOTO : SHERLI/ENIMEKSPRES.CO.ID--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Mewarnai bukan Cuma Menyenangkan Tetapi memiliki Banyak Manfaat Bagi sikecil dan Anda Sendiri. Mau tahu?

Kegiatan mewarnai kadang adalah kegiatan yang sangat menyenangkan bagi anak-anak. 

Itu disebabkan karena anak-anak menyukai berbagai macam warna yang sangat mencolok.

Ternyata kegiatan mewarnai tersebut sangatlah baik untuk perkembangan sikecil, bukan hanya cuma corat coret semata tetapi ada manfaat yang terkandung didalamnya.

BACA JUGA:Bunda PAUD Dukung Lomba Mewarnai Enim Ekspres

BACA JUGA:Ratusan Anak Usia Dini Ikut Lomba Mewarnai Hari Pahlawan

Ini wajib anda ketahui jika kegiatan mewarnai tersebut sangat dibutuhkan dalam tumbuh kembang anak.

Manfaat mewarnai pada anak adalah dapat mengembangkan kemampuan motorik, ini karena jika anak sedang mewarnai anggota tubuh semua bergerak, dari mulai tangan, kaki, mulut kadang kepala juga ikut bergerak.

Dalam mewarnai pasti akan ada kreativitas yang anak anda lakukan, sehingga dia lebih meningkatkan kreativitas yang dituangkan kedalam kegiatan tersebut.

Karena sering memegang alat tulis untuk mewarnai, tidak jarang Anak yang hobi mewarnai tulisan tangannya akan bagus karena dia dapat memegang alat tulis dengan benar.

BACA JUGA:TK dan Playgroup Al-Azzhar Gelar Lomba Mewarnai dan Storytelling

BACA JUGA:TKIT Rabbani Lahirkan Anak Didik Berkualitas dan Mampu Bersaing Raih Prestasi

Biasanya anak juga akan lebih fokus dengan apa yang ada dihadapannya.

Saat mewarnai juga akan membantu koordinasi tangan dan mata sehingga dapat memadukan aktivitas agar lebih efektif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: