Waduh, Banyak Pemilik Mobil Mengeluh Masalah Kaki-kaki, Yuk Simak Cara Mudah Merawat Kaki Mobil Agar Awet

Waduh, Banyak Pemilik Mobil Mengeluh Masalah Kaki-kaki, Yuk Simak Cara Mudah Merawat Kaki Mobil Agar Awet

Cara tepat merawat kaki-kaki mobil isuzu panther. Foto: Istimewa--

Penjelasan selanjutnya yakni pada item bearing yang tentunya sangat beralasan mengapa cukup sering terjadi kerusakan.

Sebab, secara fisik ban mobil panther cukup besar, sedangkan lahernya (Bearing) ukurannya kecil.

BACA JUGA:Tips dan Item Merawat Mobil Sejuta Umat Agar Awet

BACA JUGA:Mobil Listrik Wuling Bingo Bakal Dirilis Pekan Ini, Yuk Intip Spesifikasinya

Sehingga beban kerja tidak sebanding lantaran ukuran bearingnya kecil.

Para mekanik yang sering menerima jasa service mobil panther menyarankan agar pemilik mobil sering melakukan pengecekan pada kondisi kaki-kaki supaya awet.

Lalu lihat kondisi gemuk yang ada pada bearing mobil, masih atau tidak.

Jika kering maka bisa ditambah gemuk yang baru supaya bearing awet.

BACA JUGA:Jangan Panik! Ini Tiga Teknik Mengemudi Mobil Manual Ketika Berada Ditanjakan

BACA JUGA:Ada Rencana Mau Pinang Mobil Bekas, Berikut Pilihan Mobil LCGC Harga Mulai Rp50 Jutaan

Kemudian, ini bisa sebagai patokan dengan melihat patokan kilometer atau jarak tempuh.

Tetapi, rata-rata untuk melakukan cek pada kaki-kaki mobil itu per 3000 km.

Tetap harus melihat kondisi gemuk apa perlu diganti baru.

Sedangkan untuk melakukan perawatan kaki mobil ini bisa dilakukan sendiri dirumah, dengan biaya murah.

BACA JUGA:Tidak Banyak yang Tahu, Ternyata Suhu AC Terbaik Itu Bukan 16 Derajat Celcius, yang Benar Segini Buat Nyaman

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: