Rumah Mungil Tapi Ingin Punya AC Portable? ini Rekomendasi AC Portable Hemat Tempat dan Paling Sejuk

Rumah Mungil Tapi Ingin Punya AC Portable? ini Rekomendasi AC Portable Hemat Tempat dan Paling Sejuk

Rekendasi AC Portable Hemat Tempat dan Paling sejuk. Foto: Istimewa--

Cakupan area yang mampu dijangkau AC portable ini yakni seluas 10-15 meter persegi. 

Dan dibekali dengan kecepatan udara 300 CMH sesuai dengan nama produk AC portable ini.

BACA JUGA:Sudah Tahukah Kamu Berapa Suhu AC Terbaik? Temukan Jawabannya di Sini, Dijamin Buat Nyaman

BACA JUGA:8 Rekomendasi Merek AC Portabel Terbaik, Ini Keunggulan dan Harganya

Harga produk ini juga cukup terjangkau yakni Rp1.599.000,- saja. 

3. Kris Air Cooler 7L

Miliki AC portable ini dengan harga yang terjangkau Rp999.900,- dengan fitur canggih yang dimilikinya. 

Sesuai dengan namanya produk ini memiliki dimensi 37x27,5x70 cm sehingga masih disebut dengan AC portable yang hemat tempat. 

BACA JUGA:AC Portable Vs AC Biasa, Manakah Pilihan Terbaik Untuk Mendinginkan Rumah Saat Cuaca Panas?

BACA JUGA:Apa Kalian Sedang Cari AC Portable? Ini 8 Rekomendasi Merek Terbaik Sekaligus Keunggulannya

AC ini memiliki kapasitas air hingga 7 liter yang mmpu menyejukkan udara dengan sistem kerja mengubah air menjadi uap suhu rendah. 

Uap tersebut disebarkan ke seluruh ruangan menggunakan mode motor fan. 

Dan uap tersebut akan semakin dingin jika tangki air diisi dengan air dingin

Maka ruangan akan semakin sejuk dan membuat nyaman di dalamnya. 

BACA JUGA:Ingin Tahu Berapa Suhu AC Terbaik? Segini Suhu AC Paling Dingin dan Terbaik di Dalam Ruangan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: