Tanamlah Pepaya di Pekarangan Rumah karena Buah, Kulit, Biji dan Pucuk Daunnya Ajaib

Tanamlah Pepaya di Pekarangan Rumah karena Buah, Kulit, Biji dan Pucuk Daunnya Ajaib

Salah satu tanaman dikenal ajaib adalah pepaya, karena mulai dari buah, kulit, biji dan pucuk daunnya memiliki khasiat dan manfaat bagi tubuh. Foto: Lis/enimekspres--

ENIMEKSPRES.CO.ID – Buah pepaya, biji, kulit, hingga pucuk daunnya termasuk ajaib karena banyak khasiat yang dibutuhkan tubuh, jadi sebaiknya tanamlah pepaya di pekarangan rumah

Kalau buah dan pucuk daunnya, bisa saja sudah banyak orang mengetahui khasiatnya, tapi biji dan dan kulit pepaya masih banyak yang belum memahami khasiat dan manfaat. 

Buktinya, ketika orang makan buah pepaya, kulit dan bijinya selalu dibuang begitu saja. 

Padahal banyak sekali manfaat bagi tubuh di balik kulit dan biji pepaya tersebut. 

BACA JUGA:Demi 11 Khasiat di Balik Daunnya, Tanamlah Pepaya di Pekarangan Rumah 

Itulah makanya dikatakan pepaya ini adalah tanaman ajaib. 

Agar lebih memahami khasiat dan manfaat dari masing-masing unsur dari tanaman pepaya tersebut, baiknya simak revew di bawah ini. 

Pertama, Buah Pepaya. 

Kementerian Kesehatan RI dalam laman p2ptm.kemkes.go.id merilis bahwa buah pepaya memiliki khasiat dan manfaat bagi tubuh. 

BACA JUGA:Daun Pepaya Efektif Hilangkan Rasa Sakit Saat Haid

Di antaranya, melancarkan pencernaan, menekan kemungkinan resiko penyakit kangker, menurunkan kolestrol. 

Yang lainnya adalah, melindungi hati dan indeks glikemik di bawah normal yang baik bagi penderita penyakit diabetes, serta mencegah kemungkinan serangan penyakit jantung.    

Kedua, Daun Pepaya. 

Merujuk pada penelitian ilmiah oleh Fakultas Pertanian Universitas Muhammdiyah Sumatera Utara dalam laman faperta.umsu.ac.id, paling tidak ada 11 khasiat di balik daun pepaya yaitu: 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: