Shampo Minggir Dulu, Hilangkan Ketombe Cukup Pakai Minyak Kayu Putih dan Air Perasan Jeruk Nipis

Shampo Minggir Dulu, Hilangkan Ketombe Cukup Pakai Minyak Kayu Putih dan Air Perasan Jeruk Nipis

Minyak kayu putih dan air perasan jeruk nipis ampuh hilangkan ketombe. Foto: ist--

ENIMEKSPRES.CO.ID – Kalau kamu sudah menggunakan banyak jenis shampo untuk menghilangkan ketombe tapi tak berhasil, maka wajib dicoba menggunakan minyak kayu putih dan air perasan jeruk nipis

Karena manfaatnya berlipat-lipat bisa didapat. 

Bukan hanya ketombe yang hilang tapi juga sekaligus menyehatkan rambut. 

Menariknya lagi, minyak kayu putih dan air perasan jeruk nipis bisa menghitamkan rambut sehingga uban sama sekali sudah tak terlihat.

BACA JUGA:Ketombean, Malu Donk! Hilangkan Pakai Minyak Kayu Putih Aja

Rambut menjadi sehat, tidak mudah rontok, hitam dan lebat serta bebas dari uban. 

Ketombe itu memang menyebalkan. 

Serbuk-serbuk putih yang menempel di pakaian bagian bahu dan belakang bikin malu. 

Rasa percaya diri dan minder karena ketombe tidak boleh dibiarkan berlama-lama. 

Penggunaan shampo juga acap kali tidak efektif meskipun iklannya menjamin keberhasilan.

BACA JUGA:Wajib Coba! Ini 5 Cara Alami Menghilangkan Ketombe dengan Menggunakan Jeruk Nipis 

Sebelum mengetahui cara penggunaan air perasan jeruk nipis dan minyak kayu putih untuk membersihkan kulit kepala dari ketombe, ketahui dulu bahwa ketombe itu ada karena kulit kepala yang kering. 

Kulit kepala yang kering, tidak sehat, serta kekurangan kelembaban menjadi penyebab utama munculnya ketombe. 

Dan ketombe itu sendiri adalah sebenarnya jamur jenis malassezia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: