Performanya Luar Biasa! Surface Laptop Go 3, Memiliki Daya Tahan Baterai Hingga 15 Jam

Performanya Luar Biasa! Surface Laptop Go 3, Memiliki Daya Tahan Baterai Hingga 15 Jam

Spesifikasi Surface Laptop Go 3. FOTO : Istimewa--

Selain itu, Microsoft juga memperkenalkan mikrofon Dual Studio yang memungkinkan rekaman suara terdengar sangat jernih baik dalam panggilan video maupun rekaman. 

Namun, satu poin penting adalah Microsoft telah mengumumkan daya tahan baterai hingga 15 jam untuk perangkat ini. 

BACA JUGA:Laptop Kamu Lemot, Ingin Tahu Hardisk Laptop Kamu Bagus atau Tidak. Begini Cara Ceknya

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tablet Terbaik 2023, Ini Daftar Berikut Spesifikasi dan Harganya

Yang tentu saja memungkinkan pengguna untuk bekerja sepanjang hari tanpa mengkhawatirkan baterai dan betapa hebatnya perangkat ini. 

Dengan fungsi pengisian cepat yang memungkinkan Anda mengisi baterai dengan cepat jika diperlukan. 

Selain hadir dengan Windows 11, Surface Laptop Go 3 dapat dipadukan dengan layanan cloud Windows 365. 

Hal ini memungkinkan pengguna untuk melakukan streaming pengalaman Windows mereka dengan aman, termasuk aplikasi dan pengaturan khusus, dari cloud Microsoft. 

BACA JUGA:Tipis dan Ringan! Kapasitas Baterai Tablet Huawei MattePad 11.5 Sebesar 7700 mAh

BACA JUGA:Tipis dan Ringan! Tablet Huawei MattePad 11.5 Memiliki Kapasitas Baterai 7700 mAh

Jadi berapa harga Surface Laptop Go 3? 

Perangkat ini dijual di Microsoft Store. 

Harganya mulai dari $799,99 atau Rp12.320.166 untuk varian RAM 8GB/SSD 256GB dan $999,99 atau Rp15.400.246 untuk varian RAM 16GB/SSD 256GB. 

Namun tentunya karena tidak semua perangkat yang dijual Microsoft tersedia resmi di Indonesia, maka harganya pun pasti akan berbeda-beda. 

BACA JUGA:Sebelum Membeli Laptop, Yuk Pertimbangan Dulu untuk Meminang Tablet Huawei MatePad 11.5, Ini Kelebihannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: