Hati-hati Saat Mencuci Mobil, Komponen Ini Bisa Membuat AC Tidak Dingin

Hati-hati Saat Mencuci Mobil, Komponen Ini Bisa Membuat AC Tidak Dingin

Hati-hati Saat Mencuci Mobil, Komponen Ini Bisa Membuat AC Tidak Dingin. FOTO: NET--

ENIMEKSPRES.CO.ID – Kamu pemiliki mobil musti paham, mencuci dengan cara yang keliru bisa membuat komponen AC mobil rusak, maupun bisa menurunkan kualitas pendinginan.

Komponen di maksud ialah Kondensor AC yang mudah rusak, dan bengkok yang di sebabkan salah satunya dari cara salah pada saat mobil di cuci air dengan tekanan semprotan air yang tinggi.

Menurut teknisi AC, kerusakan kondensor AC biasanya terjadi saat pengguna mencuci mobil dengan pompa bertekanan tinggi.

Dengan tekanan air yang disemprotkan mengenai Kondensor AC mobil, maka komponen tersebut bisa mengalami rusak, bahkan bisa penyok.

BACA JUGA:Tak Melulu Soal Freon, Ternyata Ada 8 Penyebab Lain AC Mobil Tidak Dingin, Cek Yuk!

BACA JUGA:Dua Wisata Danau Hits di Muba Cocok untuk Healing, Nomor 2 Cuma 5 Menit dari Sekayu

Sebab material kondensor AC mobil berbentuk kisi berlapis terbuat dari material plat berongga tipis dan sangat lemash terhadap tekanan.

Nah, jika permukaannya sudah banyak bengkok dan penyok, kondensor akan kesulitan menangkap udara dan sirkulasi pendinginan menjadi tidak lancer.

Supaya suhu AC bisa kembali optimal, maka satu-satunya langkah yang bisa di lakukan adalah dengan cara servis dengan membetulkan kembali komponen kondensor.

Lantas dimana letak Kondensor AC mobil, kondensor terbuat dari beberapa lembaran timah yang diberi kertas paraffin dan digulung secara ketat sehingga berbentuk silinder berukuran kecil.

BACA JUGA:Dua Danau Estetik di Muara Enim, Sumsel. Nomor 1 Bisa Glamping, Nomor 2 Berada di Puncak Dataran Tinggi

BACA JUGA:Berjarak 1,5 Jam dari Palembang, Ingin Berwisata di Padang Savana. Ini Tempatnya

Umumya kondensor berada pada bagian depan mobil, posisi ada di depan radiator.

Kenapa di dekat radiator, tujuannya agar proses pendinginan komponen Kondensor bisa dibantu oleh udara yang mengalir saat mobil bergerak dari kipas radiator.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: