Pedal Kopling Mobil Sigra-Toyota Calya Ingin Lebih Ringan. Pasang Alat ini, Harganya Tak Sampai Rp100 Ribu

Pedal Kopling  Mobil  Sigra-Toyota Calya Ingin Lebih Ringan. Pasang Alat ini, Harganya Tak Sampai Rp100 Ribu

PKC Otoparks alat peringan kopling--

ENIMEKSPRES.CO.ID,--Mobil Daihatsu Sigra dan Toyota Calya mu dengan transmisi manual, merasa pedal koplingnya sudah terasa berat. Sehingga saat terjadi kemacetan, nyopir kurang nyaman dan membuat kaki terasa sakit dan pegal.

Untuk mengatasi pedal kopling yang berat tersebut bisa lebih ringan dan  caranya sangat mudah. 

Langkah pertama, bisa kamu lakukan dengan penyetalan ulang, dengan membuat setelah kopling yang lebih panjang. Cara setelnya ialah untuk memperpanjang putar ke kanan.

Setelah disetel ulang, cek kembali kalau sudah terasa nyaman, berarti kopling mobilmu sudah kembali normal.

BACA JUGA:Tahukah Kamu, Kenapa Prabumulih Dijuluki Kota Nanas? Simak Penjelasannya Di sini

Cara kedua ini juga lebih praktis, kamu cukup membeli alat yang satu ini. Harganya sangat murah sekitar Rp35.000 hingga tak sampai Rp100 ribu perunit.

Nama alatnya, PKC Otoparks. Alat tersebut bisa kamu beli secara online atau di toko otomotif. Fungsinya memperpanjang tuas kopling, sehingga saat diinjak akan terasa lebih ringan. 

Cara pasangnya pun gampang tinggal n pasang baut, lalu lakukan setelah dan cari kesesuaian dengan cara putar ke kiri atau ke kanan. 

Jika cara memasangnya kamu masih bingung, gampang kamu bisa belajar tutorialnya di channel Youtube, tinggal kamu pilih mana yang lebih praktis.

BACA JUGA:Ada Aplikasi Keren Nih, Foto Kamu Bisa Ada Musik dan Lirik Lagunya. Berikut Caranya!

Diberitakan sebelumnya, kopling pada semua kendaraan roda empat termasuk bagian vital.

Daihatsu Sigra selalu mengingatkan pengguna agar tidak menaruh kaki di pedal kopling setelah kopling digunakan. Ini penting untuk mencegah kopling dari kerusakan. 

Jangan menggunakan roda gigi selain gigi ke 1 saat awal jalan dan bergerak maju. 

Melakukan hal tersebut akan merusak kopling. Jangan menggeser tuas pemilih ke R ketika kendaraan sedang berjalan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: